Postingan

Menampilkan postingan dari Mei, 2021

Jajanan Kaki Lima Yang Hits di Bandung!!!

Gambar
Halo sobat pencinta makanan, berbicara  tentang kuliner di Bandung   memang tidak ada habisnya. Semua jajanan lawas dan kekinian ada di sini. Tidak hanya jajanan kece ala kafetaria saja, jajanan kaki lima pun   wort it   untuk di coba. Apalagi di tengah pandemi Covid 19 saat ini, para pedagang kaki lima ikut terdampak. Sehingga tugas kita sekarang bukan hanya sekedar jajan, tetapi juga ikut membantu ekonomi masyarakat agar tetap berputar. Di sini saya akan memberitahu kalian 5 makanan kaki lima yang hits di Bandung yang memiliki rasa sangat enak dan tentunya wajib untuk kalian coba! Kalian penasarankan? Yuk simak di bawah ini! 1. Seblak Gambar ini diambil dari dapurkobe.co.id  Seblak adalah makanan Indonesia yang dikenal berasal dari Bandung yang memiliki rasa gurih dan pedas. Seblak t erbuat dari  kerupuk  basah yang dimasak dengan  sayuran  dan sumber  protein  seperti  telur ,  ayam ,  boga bahari , atau olahan  daging sapi , dan dimasak dengan kencur.  Seblak kini menjadi makanan 

Makanan Khas Minang Yang Memiliki Rasa Sangat Enak!!!

Gambar
Halo sobat pencinta makanan,  kalian tau ngga sih kalo  Indonesia adalah negara yang kaya akan kuliner dengan cita rasa istimewa. salah satu wilayah yang menawarkan makanan khas yang lezat adalah Minangkabau. Ada banyak makanan khas Minangkabau yang perlu kalian tahu, nah jika kalian pergi wisata ke sana atau sempat lewat daerah Sumatra Barat, kalian harus mencoba wisata kuliner makanan khas Minangkabau. Di sini saya akan memberitahu kalian 5 makanan khas Minangkabau yang wajib untuk dicoba! Kalian penasarankan? Yuk simak di bawah ini! 1. Sate Padang   Gambar diambil dari food.detik.com Sate padang adalah makanan yang tidak kalah dengan makanan khas Minangkabau lainnya. Sate ini berbeda dengan sate pada umumnya karena bumbunya bukan dengan kecap dan bumbu kacang melainkan dengan kuah kaldu yang kental dan juga kaya akan rempah. Tekstur dari sate ini sangat pas dan juga semakin lengkap dengan bumbu pelengkapnya yang disiramkan. 2.  Dendeng Balado Gambar diambil dari kompas.com Dendeng b